Tugas kelompok persentasi tentang revolusi industri 3.0

1.fachri sujata

2. Ipnu permana

3.yehezkiel damanik



4. Fahri Sembiring 

5.fadil

6 pahmi 


Revolusi industri 3.0

(Latar belakang revolusi industri 3.0)

Revolusi industri 3.0 merupakan tahap lanjutan dari perubahan yang ditandai oleh pengabungan teknologi digital dan mesin penggerak seperti komputer dan robot. kemajuan teknologi seperti komputer, internet dan sistem informasi memainkan peran kunci dalam perubahan ini

Revolusi industri ini juga menjadi cikal bakal tericiptanya teknologi komputer untuk memudahkan pekerjaan. Transformasi ini berhasil menciptakan perkembangan industri di bidang teknologi dengan adanya penemuan semikonduktor,selain itu sistem komunikasi semakin banyak berkembang sehingga penyebab akses informasi semakin cepat hal itu membuat revolusi tersebut di sebut sebagai revolusi digital

•Dampak positif 

-mempermudah pekerjaan manusia 
-penggunaan waktu menjadi cepat
-prosses produksi semakin optimal
-meningkatkan perkembangan teknologi 

•Dampak negatif 

-banyaknya tenaga manusia yang digantikan dengan teknologi digital
-tingkat pengangguran bertambah 

Perbandingan antara industry (1.0) (2.0) (3.0) (4.0))
dapat dilihat dari ciri-ciri dan penemuannya, yaitu: 
 
• Revolusi Industri 1.0
Ditandai dengan kebangkitan mesin, dan penggunaan tenaga uap dan air untuk mekanisasi produksi. Perubahan besar terjadi di sektor pertanian, manufaktur, pertambangan, transportasi, dan teknologi. 
 
• Revolusi Industri 2.0
Ditandai dengan kebangkitan transportasi atau otomasi, dan penggunaan listrik untuk produksi massal dengan jalur perakitan. Kemajuan industri terjadi sangat cepat.
 
• Revolusi Industri 3.0
Ditandai dengan kebangkitan dari komputer atau komputasi, dan penggunaan teknologi digital dan mesin penggerak, seperti komputer dan robot. Revolusi ini juga dikenal sebagai revolusi digital karena penggunaan teknologi digital yang membuat akses informasi semakin cepat. 
 
• Revolusi Industri 4.0
Ditandai dengan peningkatan otomatisasi 

Komentar

Posting Komentar